tukar

Berapa Nilai Tukar Dolar AS ke Rupiah Hari Ini?

IDXChannel – Nilai tukar Dolar AS ke Rupiah hari ini menarik disimak. Berdasarkan pada pernyataan analis mata uang Doo Financial Futures Lukman Leong, penguatan Rupiah terjadi seiring pidato Gubernur Federal Reserve (The Fed) Jerome Powell yang tidak mengubah prospek suku bunga The Fed. Kondisi tersebut juga perlu disikapi dari sektor manufaktur yang merupakan penyerap tenaga …

Berapa Nilai Tukar Dolar AS ke Rupiah Hari Ini? Baca Berita Lebih Lanjut

BI Rate Dipotong, Nilai Tukar Rupiah Diramal Makin Rentan

loading… Kepala Ekonom BCA, memperkirakan, kurs rupiah masih rentan seiring penurunan suku bunga acuan atau BI Rate sebesar 25 basis points menjadi 5,75%. Lantas bagaimana dampaknya buat pelaku usaha?. Foto/Dok JAKARTA – Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (USD) diproyeksikan bakal terus melemah seiring penurunan suku bunga acuan atau BI Rate sebesar 25 basis …

BI Rate Dipotong, Nilai Tukar Rupiah Diramal Makin Rentan Baca Berita Lebih Lanjut

Bank Sentral Jepang Berencana Naikkan Suku Bunga Pekan Depan, Nilai Tukar Yen Menguat

IDXChannel- Gubernur Bank Sentral Japan (BOJ) Kazuo Ueda memberi isyarat akan menaikkan suku bunga pekan depan. Penyataan Ueda membuat nilai tukar yen terhadap USD menguat. Dilansir dari Channel News Asia, Rabu (15/1/2025), Ueda berucap Bank Sentral mulai mempertimbangkan untuk menaikkan suku bunga. Selain itu, dia menegaskan kembali BOJ bertekad menaikkan biaya pinjaman jika perekonomian terus …

Bank Sentral Jepang Berencana Naikkan Suku Bunga Pekan Depan, Nilai Tukar Yen Menguat Baca Berita Lebih Lanjut

China Beri Subsidi Tukar Tambah Gratis Rice Cooker – Microwave Rp178 T

Jakarta, CNN Indonesia — China bakal menggelontorkan subsidi sebesar 81 miliar yuan atau Rp178,81 triliun (asumsi kurs Rp2.207 per yuan) tahun ini agar warganya bisa tukar tambah gratis peralatan rumah tangga seperti rice cooker hingga microwave. Mengutip CNN, Kamis (9/1), subsidi jor-joran ini bertujuan untuk mendorong daya beli masyarakat, terutama di sektor rumah tangga yang tengah …

China Beri Subsidi Tukar Tambah Gratis Rice Cooker – Microwave Rp178 T Baca Berita Lebih Lanjut

Nilai Tukar Rupiah Versus Dolar AS Masih Terseok-seok, Hari Ini Ambruk ke Rp16.201/USD

loading… Nilai tukar rupiah pada perdagangan hari ini ditutup melemah 68 poin atau 0,42% ke level Rp16.201 per dolar AS setelah sebelumnya terapresiasi. Foto/Dok JAKARTA – Nilai tukar rupiah pada perdagangan hari ini ditutup melemah 68 poin atau 0,42% ke level Rp16.201 per dolar AS setelah sebelumnya terapresiasi. Hal ini juga sejalan dengan sentimen global …

Nilai Tukar Rupiah Versus Dolar AS Masih Terseok-seok, Hari Ini Ambruk ke Rp16.201/USD Baca Berita Lebih Lanjut

Ini Strategi Investasi TUGU di Tengah Fluktuasi Nilai Tukar Rupiah

loading… Strategi investasi TUGU di tengah fluktuasi nilai tukar rupiah. FOTO/dok.SINDOnews JAKARTA – Tren pelemahan rupiah berlanjut dalam beberapa waktu terakhir. Kurs Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (JISDOR) pada Jumat 20 Desember 2024 ditutup di Rp 16.270/USD. Kurs dolar AS kembali tembus level Rp16.000 pada awal pekan lalu dan bertahan sepanjang 5 hari perdagangan. Analis …

Ini Strategi Investasi TUGU di Tengah Fluktuasi Nilai Tukar Rupiah Baca Berita Lebih Lanjut

Ini Strategi Investasi Asuransi Tugu (TUGU) di Tengah Fluktuasi Nilai Tukar

IDXChannel – Trend pelemahan Rupiah terlihat kembali berlanjut dalam beberapa waktu terakhir. Kurs Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (JISDOR) pada Jumat (20/12/2024) ditutup di Rp16.270/USD. Kurs Dolar AS kembali tembus level Rp16.000 pada awal pekan lalu dan bertahan sepanjang 5 hari perdagangan.  Analis Phintraco Sekuritas Nurwachidah menjelaskan pelemahan nilai tukar rupiah terutama disebabkan oleh aliran modal …

Ini Strategi Investasi Asuransi Tugu (TUGU) di Tengah Fluktuasi Nilai Tukar Baca Berita Lebih Lanjut

Nilai Tukar Mata Uang Korsel Turun di Titik Terendah dalam 15 Tahun Terakhir

IDXChannel- Nilai tukar mata uang Korea Selatan won terhadap USD makin turun pada pekan Ini. Melemahnya nilai won disebabkan banyak faktor. Dikutip Channel News Asia, Kamis (19/12/2024), nilai tukar won terhadap USD saat ini berada di titik terendah dalam 15 tahun terakhir. Hal itu disebabkan oleh keputusan suku bunga Federal Reserve (The Fed) hingga situasi …

Nilai Tukar Mata Uang Korsel Turun di Titik Terendah dalam 15 Tahun Terakhir Baca Berita Lebih Lanjut

Analis Kompak Prediksi BI Rate Tetap 6 Persen Demi Stabilitas Nilai Tukar Rupiah

IDXChannel – Tiga riset sekuritas membaca potensi Bank Indonesia (BI) akan menahan suku bunga acuan atau BI Rate di level 6 persen. Sebagai catatan, BI akan mengambil keputusan terkait suku bunga pada siang hari ini, Rabu (20/11/2024). Setiap pilihan yang diambil dinilai dapat berdampak terhadap bursa saham. Financial Expert Ajaib Sekuritas Ratih Mustikoningsih menilai arus …

Analis Kompak Prediksi BI Rate Tetap 6 Persen Demi Stabilitas Nilai Tukar Rupiah Baca Berita Lebih Lanjut

Waspadai Potensi Kenaikan Suku Bunga dan Fluktuasi Nilai Tukar akibat Konflik Timur Tengah

IDXChannel – Perbankan diminta mewaspadai dampak konflik Timur Tengah yang tengah berlangsung saat ini. Pasalnya, situasi itu dinilai dapat memicu ketidakstabilan ekonomi global. Pengamat perbankan dan praktisi sistem pembayaran Arianto Muditomo menuturkan, konflik tersebut akan membuat era suku bunga tinggi berlanjut. “Untuk sektor perbankan Indonesia, perlu diwaspadai potensi kenaikan suku bunga global dan fluktuasi nilai …

Waspadai Potensi Kenaikan Suku Bunga dan Fluktuasi Nilai Tukar akibat Konflik Timur Tengah Baca Berita Lebih Lanjut