Suku Bunga The Fed

Wall Street Ditutup Beragam Imbas Data Inflasi AS Meningkat

IDXChannel – Wall Street ditutup beragam dengan indeks S&P 500 turun signifikan pada perdagangan Rabu (12/2/2025) waktu setempat. Laju indeks utama tersebut dipengaruhi kenaikan inflasi yang tidak terduga, yang semakin mempersempit jalan bagi pemangkasan suku bunga Federal Reserve (The Fed). Mengutip Investing, Dow Jones Industrial Average turun 224 poin, atau 0,50 persen ke 44.368, indeks …

Wall Street Ditutup Beragam Imbas Data Inflasi AS Meningkat Baca Berita Lebih Lanjut

Rupiah Hari Ini Ditutup Melemah ke Rp16.256 Tertekan Sentimen Hawkish The Fed

IDXChannel – Nilai tukar (kurs) rupiah pada perdagangan hari ini, Kamis (30/1/2025),  ditutup melemah 35 poin atau 0,22 persen ke level Rp16.256 per dolar AS setelah sebelumnya juga terapresiasi. Hal ini juga sejalan dengan sentimen global dan domestik. Pengamat mata uang, Ibrahim Assuaibi berucap, pelemahan rupiah disebabkan oleh sentimen eksternal yaitu investor mencerna sedikit sentimen …

Rupiah Hari Ini Ditutup Melemah ke Rp16.256 Tertekan Sentimen Hawkish The Fed Baca Berita Lebih Lanjut

The Fed Diprediksi Tahan Suku Bunga dan Bersiap Hadapi Trump

IDXChannel – The Fed diproyeksi mempertahankan suku bunga acuan pada pertemuan pekan ini. Bank Sentral Amerika Serikat (AS) itu diperkirakan memberi lebih banyak waktu untuk menurunkan inflasi dan bagaimana arah kebijakan Presiden Donald Trump akan mempengaruhi perekonomian.  Pemangkasan suku bunga akan dilakukan setelah tiga kali pemotongan berturut-turut sejak September 2024 yang menurunkan suku bunga acuan …

The Fed Diprediksi Tahan Suku Bunga dan Bersiap Hadapi Trump Baca Berita Lebih Lanjut

Sederet Sentimen Penggerak Pasar Pekan Ini, Positif atau Negatif?

IDXChannel – Sejumlah data ekonomi makro, termasuk pengumuman suku bunga The Fed hingga laporan keuangan emiten Amerika Serikat (AS) akan menjadi perhatian investor pekan ini.  Wall Street melemah pada penutupan perdagangan Jumat pekan lalu. Dow Jones Industrial Average (DJIA) anjlok 1,63 persen, S&P 500 merosot 1,54 persen, dan Nasdaq terpental 1,63 persen.  “Investor akan mencermati …

Sederet Sentimen Penggerak Pasar Pekan Ini, Positif atau Negatif? Baca Berita Lebih Lanjut

The Fed Beri Sinyal Bakal Tahan Suku Bunga Lebih Lama

IDXChannel – Sejumlah pejabat Federal Reserve atau The Fed menyebut, Bank Sentral Amerika Serikat (AS) berpotensi mempertahankan suku bunga acuan pada level saat ini untuk jangka waktu yang lama.  The Fed dikatakan hanya akan memangkas suku bunga Ketika inflasi betul-betul mereda.  Presiden Fed Boston, Susan Collins berkata pada Kamis (9/1/2025), pendekatan yang lebih lambat untuk …

The Fed Beri Sinyal Bakal Tahan Suku Bunga Lebih Lama Baca Berita Lebih Lanjut

Rupiah Makin Melemah, Tembus Rp16.300 per USD

IDXChannel – Rupiah hari ini (19/12/2024) ditutup anjlok 215 poin atau 1,34 persen ke level Rp16.312 per USD. Pelemahan Rupiah dipengaruhi sentimen global dan domestik. Pengamat Pasar Uang, Ibrahim Assuaibi berucap, pelemahan Rupiah disebabkan oleh sentimen eksternal, yaitu Federal Reserve memangkas suku bunga acuan sebesar 25 basis poin ke kisaran 4,25 persen hingga 4,50 persen …

Rupiah Makin Melemah, Tembus Rp16.300 per USD Baca Berita Lebih Lanjut

Suku Bunga Fed Diprediksi Turun 25 Bps, Bagaimana Nasib Wall Street Pekan Depan?

IDXChannel – Pelaku pasar modal Amerika Serikat atau Wall Street bersiap menyambut keputusan suku bunga Federal Reserve (Fed) pada pekan depan. Bank sentral AS diperkirakan kuat kembali memangkas suku bunga sebesar 25 basis poin (bps), seiring ekspektasi pasar yang tinggi terhadap pelonggaran moneter lebih lanjut. Ini tercermin dari indikator CME Group, FedWatch, yang menunjukkan kemungkinan …

Suku Bunga Fed Diprediksi Turun 25 Bps, Bagaimana Nasib Wall Street Pekan Depan? Baca Berita Lebih Lanjut

Rupiah Kembali Berkibar ke Rp15.847 per USD Jelang Weekend

IDXChannel – Rupiah hari ini (29/11/2024) ditutup menguat 24 poin atau 0,15 persen ke level Rp15.847 per USD, setelah sebelumnya juga sempat terapresiasi ke Rp15.871 per USD. Pengamat Pasar Uang, Ibrahim Assuaibi berkata, penguatan Rupiah disebabkan oleh sentimen eksternal, yaitu pasar mempertahankan ekspektasi bahwa Federal Reserve akan tetap memangkas suku bunga pada Desember 2024.  “Para …

Rupiah Kembali Berkibar ke Rp15.847 per USD Jelang Weekend Baca Berita Lebih Lanjut

Wall Street Dibuka Mixed, Pasar Nantikan Risalah Rapat The Fed

IDXChannel – Indeks utama Wall Street dibuka variatif pada perdagangan Rabu (9/10) waktu setempat. Investor sedang menunggu risalah rapat terakhir Federal Reserve sebagai petunjuk terkait kebijakan suku bunga. Dow Jones Industrial Average (.DJI) turun 0,10 persen ke 42.039,61, S&P 500 (.SPX) melemah 0,02 persen ke 5.750,12. Sedangkan Nasdaq Composite (.IXIC) menguat 0,02 persen, menjadi 18.186,20 …

Wall Street Dibuka Mixed, Pasar Nantikan Risalah Rapat The Fed Baca Berita Lebih Lanjut

Wall Street Dibuka Redup Tertekan Reli Imbal Hasil Obligasi AS

IDXChannel – Wall Street kompak turun pada pembukaan perdagangan Senin (7/10) waktu setempat. Pelemahan tersebut tertekan kenaikan imbal hasil treasury Amerika Serikat (AS) karena ekspektasi pemangkasan suku bunga The Fed berkurang.  Dow Jones Industrial Average (.DJI) turun 63,2 poin atau 0,15 persen menjadi 42.289,51. Pun dengan S&P 500 (.SPX) melemah 0,23 persen ke 5.737,8, dan …

Wall Street Dibuka Redup Tertekan Reli Imbal Hasil Obligasi AS Baca Berita Lebih Lanjut