Rilis

BEI: Tujuh Perusahaan Bakal Gelar Rights Issue, 14 Rilis Surat Utang

IDXChannel – Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat, saat ini sebanyak tujuh perusahaan berada dalam pipeline untuk melakukan penambahan modal dengan hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) atau rights issue. Secara rinci, perusahaan yang akan melakukan rights issue yakni, sebanyak tiga perusahaan berasal dari sektor bahan baku. Kemudian, dari sektor energi dan sektor kesehatan masing-masing terdapat …

BEI: Tujuh Perusahaan Bakal Gelar Rights Issue, 14 Rilis Surat Utang Baca Berita Lebih Lanjut

Emiten RS Mayapada (SRAJ) Minta Restu Investor Rilis Surat Utang Rp1,89 Triliun

IDXChannel – Emiten Rumah Sakit Mayapada, PT Sejahtera Anugrahjaya Tbk (SRAJ) bakal menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) bulan depan.  Dalam pengumuman pemanggilan RUPSLB, SRAJ akan menyelenggarakan rapat pada Senin (10/2/2025) pukul 14.00 WIB di Auditorium Ang Boen Ing, Mayapada Hospital, Jalan Lebak Bulus 1 Kav. 29, Lebak Bulus, Cilandak, Jakarta Selatan.  Ada …

Emiten RS Mayapada (SRAJ) Minta Restu Investor Rilis Surat Utang Rp1,89 Triliun Baca Berita Lebih Lanjut

Wall Street Ditutup Variatif di Tengah Rilis Data Inflasi dan Laporan Keuangan

IDXChannel – Wall Street ditutup bervariasi setelah sesi yang tidak menentu pada perdagangan Selasa (14/1/2025) waktu setempat. Hal ini terjadi setelah pasar merespons data inflasi serta bersiap menyambut musim laporan keuangan untuk menguji valuasi saham dan ekonomi makro AS. Mengutip Investing, Rabu (15/1/2025), Dow Jones Industrial Average (DJIA) naik 221,16 poin atau 0,52 persen menjadi …

Wall Street Ditutup Variatif di Tengah Rilis Data Inflasi dan Laporan Keuangan Baca Berita Lebih Lanjut

Harga Emas Rebound Usai Data Inflasi Melunak, Pasar Nantikan Rilis CPI AS

IDXChannel – Harga emas berbalik arah pada Selasa (14/1/2025) dari penurunan sebelumnya, didukung oleh data inflasi Amerika Serikat (AS) yang lebih lemah dari perkiraan. Data ini meningkatkan harapan bahwa Bank Sentral AS Federal Reserve (The Fed) akan tetap pada jalur penurunan suku bunga. Menurut data pasar, emas spot (XAU/USD) naik 0,54 persen ke USD2.677,51 per …

Harga Emas Rebound Usai Data Inflasi Melunak, Pasar Nantikan Rilis CPI AS Baca Berita Lebih Lanjut

MNC Sekuritas Rilis Indikator Baru 'Market Status' di MotionTrade

loading… MotionTrade merilis indikator baru yaitu Market Status. FOTO/MNC Media JAKARTA – MNC Sekuritas merupakan perusahaan efek di bawah naungan MNC Group, yang saat ini mayoritas sahamnya dimiliki oleh PT Motion Digital Technology. MNC Sekuritas merupakan perusahaan penyedia layanan dan jasa perdagangan efek yang lengkap dan didukung dengan aplikasi online trading yaitu MotionTrade. Trader atau …

MNC Sekuritas Rilis Indikator Baru 'Market Status' di MotionTrade Baca Berita Lebih Lanjut

MNC Sekuritas Rilis Indikator Baru "Market Status" di Aplikasi MotionTrade

IDXChannel – MNC Sekuritas merupakan perusahaan efek di bawah naungan MNC Group, yang saat ini mayoritas sahamnya dimiliki oleh PT Motion Digital Technology. MNC Sekuritas merupakan perusahaan penyedia layanan dan jasa perdagangan efek yang lengkap dan didukung dengan aplikasi online trading yaitu MotionTrade. Trader atau investor pasar modal perlu memperhatikan waktu yang digunakan dalam proses …

MNC Sekuritas Rilis Indikator Baru "Market Status" di Aplikasi MotionTrade Baca Berita Lebih Lanjut

MNC Sekuritas Rilis Indikator Baru Market Status di Aplikasi MotionTrade

JAKARTA – MNC Sekuritas merupakan perusahaan efek di bawah naungan MNC Group, yang saat ini mayoritas sahamnya dimiliki oleh PT Motion Digital Technology. MNC Sekuritas merupakan perusahaan penyedia layanan dan jasa perdagangan efek yang lengkap dan didukung dengan aplikasi online trading yaitu MotionTrade. Trader atau investor pasar modal perlu memperhatikan waktu yang digunakan dalam proses …

MNC Sekuritas Rilis Indikator Baru Market Status di Aplikasi MotionTrade Baca Berita Lebih Lanjut

Petrosea (PTRO) Rilis Obligasi dan Sukuk Ijarah Berkelanjutan Rp1,5 Triliun

IDXChannel – PT Petrosea Tbk (PTRO) resmi melakukan pencatatan Obligasi Berkelanjutan I Tahap I Tahun 2024 dan Sukuk Ijarah Berkelanjutan I Tahap I Tahun 2024 di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada 16 Desember 2024. Petrosea menerbitkan Obligasi dan Sukuk Ijarah Berkelanjutan I Tahap I Tahun 2024 senilai Rp1,5 triliun. Rinciannya yakni Obligasi Berkelanjutan dengan jumlah …

Petrosea (PTRO) Rilis Obligasi dan Sukuk Ijarah Berkelanjutan Rp1,5 Triliun Baca Berita Lebih Lanjut

Harga Emas Terkoreksi Jelang Rilis Data Tenaga Kerja AS

IDXChannel – Harga emas melemah pada Kamis (5/12/2024), tertekan oleh penguatan imbal hasil Treasury Amerika Serikat (AS) setelah kenaikan moderat data klaim pengangguran mingguan. Pasar kini berfokus pada data non-farm payroll (NFP) AS yang akan dirilis untuk mendapatkan gambaran mengenai prospek suku bunga Federal Reserve (The Fed). Menurut data pasar, emas spot (XAU/USD) turun 0,69 …

Harga Emas Terkoreksi Jelang Rilis Data Tenaga Kerja AS Baca Berita Lebih Lanjut

Dian Swastatika (DSSA) Bakal Rilis Obligasi dan Sukuk, Totalnya Rp3,5 Triliun

IDXChannel – Emiten Grup Sinarmas, PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) berencana menerbitkan dan menawarkan obligasi serta sukuk mudharabah. Total nilainya mencapai Rp3,5 triliun.  Dalam prospektusnya yang diumumkan di keterbukaan informasi BEI, perseroan akan menerbitkan Obligasi Berkelanjutan I DSSA Tahap III Tahun 2024 dengan jumlah pokok sebesar Rp2,54 triliun.  Sedangkan Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I DSSA …

Dian Swastatika (DSSA) Bakal Rilis Obligasi dan Sukuk, Totalnya Rp3,5 Triliun Baca Berita Lebih Lanjut