inflasi

The Fed Diprediksi Pertahankan Suku Bunga pada Awal 2025

IDXChannel – Federal Reserve (The Fed) Amerika Serikat (AS) diperkirakan mempertahankan suku bunga acuannya pada pertemuan kebijakan yang dijadwalkan pekan depan. The Fed memangkas suku bunga pinjaman utamanya sebesar satu poin persentase penuh pada empat bulan terakhir 2024. Namun, bank sentral AS tersebut mengindikasikan akan bergerak lebih hati-hati ke depannya. “Saya pikir mereka tidak akan …

The Fed Diprediksi Pertahankan Suku Bunga pada Awal 2025 Baca Berita Lebih Lanjut

Bank Sentral Jepang Naikkan Suku Bunga Jadi 0,5 Persen, Tertinggi sejak 2008

IDXChannel – Bank of Japan (BOJ) menaikkan suku bunga kebijakan utamanya pada Jumat (24/1/2025) ke level tertinggi dalam 17 tahun. Dilansir dari Bloomberg, bank sentral Jepang menaikkan suku bunga acuan sebesar seperempat poin persentase menjadi 0,5 persen. Keputusan ini sejalan dengan ekspektasi pasar.  “Suku bunga bisa terus dinaikkan jika prospek ekonomi sesuai harapan,” kata BOJ …

Bank Sentral Jepang Naikkan Suku Bunga Jadi 0,5 Persen, Tertinggi sejak 2008 Baca Berita Lebih Lanjut

Bank Sentral Singapura Longgarkan Kebijakan Moneter, Pertama sejak 2020

IDXChannel – Bank sentral Singapura melonggarkan kebijakan moneternya pada Jumat (24/1/2025), pertama kalinya sejak 2020. Dilansir dari Bloomberg, pelonggaran tersebut dilakukan setelah tekanan inflasi menunjukkan tanda-tanda mereda. Berbeda dengan banyak bank sentral lainnya yang memakai suku bunga, Otoritas Moneter Singapura (MAS) menggunakan nilai tukar sebagai alat kebijakan utamanya. “Kami sedikit mengurangi kemiringan pita kebijakan,” kata …

Bank Sentral Singapura Longgarkan Kebijakan Moneter, Pertama sejak 2020 Baca Berita Lebih Lanjut

Inflasi Jepang Tembus Tiga Persen pada Desember 2024

IDXChannel – Indikator inflasi utama Jepang mencapai 3 persen untuk pertama kalinya dalam 16 bulan pada Desember 2024. Dilansir dari Bloomberg pada Jumat (24/12/2025), hal tersebut mendukung rencana Bank of Japan (BOJ) untuk menaikkan suku bunga acuannya. Indeks harga konsumen tidak termasuk makanan segar naik 3 persen pada Desember 2024, lebih tinggi dari 2,7 persen …

Inflasi Jepang Tembus Tiga Persen pada Desember 2024 Baca Berita Lebih Lanjut

Airlangga Respons Positif BI Rate Turun, Sejalan dengan Inflasi RI yang Rendah

IDXChannel – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto merespons positif langkah Bank Indonesia (BI) menurunkan BI-Rate sebesar 25 bps menjadi 5,75 persen. Menurut dia, hal itu sejalan dengan inflasi Indonesia yang rendah dan mempertimbangkan faktor cost of fund. “BI rate turun adalah baik sekali karena kalau kita lihat inflasi kita kan rendah 1,55. Maka memang …

Airlangga Respons Positif BI Rate Turun, Sejalan dengan Inflasi RI yang Rendah Baca Berita Lebih Lanjut

Wall Street Ditutup Variatif di Tengah Rilis Data Inflasi dan Laporan Keuangan

IDXChannel – Wall Street ditutup bervariasi setelah sesi yang tidak menentu pada perdagangan Selasa (14/1/2025) waktu setempat. Hal ini terjadi setelah pasar merespons data inflasi serta bersiap menyambut musim laporan keuangan untuk menguji valuasi saham dan ekonomi makro AS. Mengutip Investing, Rabu (15/1/2025), Dow Jones Industrial Average (DJIA) naik 221,16 poin atau 0,52 persen menjadi …

Wall Street Ditutup Variatif di Tengah Rilis Data Inflasi dan Laporan Keuangan Baca Berita Lebih Lanjut

Harga Emas Rebound Usai Data Inflasi Melunak, Pasar Nantikan Rilis CPI AS

IDXChannel – Harga emas berbalik arah pada Selasa (14/1/2025) dari penurunan sebelumnya, didukung oleh data inflasi Amerika Serikat (AS) yang lebih lemah dari perkiraan. Data ini meningkatkan harapan bahwa Bank Sentral AS Federal Reserve (The Fed) akan tetap pada jalur penurunan suku bunga. Menurut data pasar, emas spot (XAU/USD) naik 0,54 persen ke USD2.677,51 per …

Harga Emas Rebound Usai Data Inflasi Melunak, Pasar Nantikan Rilis CPI AS Baca Berita Lebih Lanjut

Rupiah Sore Ini Ditutup Menguat ke Rp16.270 per USD

IDXChannel – Nilai tukar (kurs) rupiah pada perdagangan hari ini ditutup menguat tipis 13 poin atau 0,08 persen ke level Rp16.270 per USD setelah sebelumnya terdepresiasi. Hal ini juga sejalan dengan sentimen global dan domestik. Pengamat pasar uang, Ibrahim Assuaibi berucap, penguatan rupiah ini juga disebabkan oleh sentimen eksternal yaitu para pelaku pasar berspekulasi tentang seberapa …

Rupiah Sore Ini Ditutup Menguat ke Rp16.270 per USD Baca Berita Lebih Lanjut

Bos IMF Optimistis Ekonomi Global Stabil pada 2025

IDXChannel – Direktur Pelaksana Dana Moneter Internasional Kristalina Georgieva optimistis petumbuhan ekonomi global stabil dan inflasi dunia terus mereda pada 2025. Dilansir dari The Standard pada Senin (13/1/2025), IMF akan merilis laporan World Economic Outlook (WEO) terbaru akhir pekan ini. Georgieva berkata bahwa ekonomi Amerika Serikat (AS) diperkirakan tetap tangguh, meskipun ada ketidakpastian yang tinggi …

Bos IMF Optimistis Ekonomi Global Stabil pada 2025 Baca Berita Lebih Lanjut

Bursa Asia Melemah, Investor Cermati Arah Inflasi AS dan Kebijakan The Fed

IDXChannel – Bursa saham Asia cenderung turun pada Kamis (9/1/2025), seiring pergerakan variatif Wall Street di tengah investor mengamati arah inflasi Amerika Serikat dan kebijakan Federal Reserve (The Fed). Menurut data pasar, pukul 08.57 WIB, Indeks Nikkei 225 terkoreksi 0,76 persen, Topix Jepang terdepresiasi 0,85 persen, Shanghai Composite merosot 0,26 persen. Kemudian, ASX 200 Australia …

Bursa Asia Melemah, Investor Cermati Arah Inflasi AS dan Kebijakan The Fed Baca Berita Lebih Lanjut