4 Contoh Passive Income dan Manfaatnya bagi Individu, Begini Cara Memperolehnya
IDXChannel—Seperti apa contoh passive income dan apa manfaatnya? Passive income atau pendapatan pasif adalah jenis penghasilan yang diperoleh tanpa partisipasi aktif. Passive income bukan berasal dari gaji yang diperoleh dengan bekerja. Gaji yang diperoleh seseorang dari pekerjaannya, atau keuntungan yang diperoleh dari kegiatan usaha disebut pendapatan aktif atau active income. Sementara passive income biasanya diperoleh …