BI

Utang Luar Negeri Indonesia Tembus Rp6.888 T per Triwulan IV 2024

Jakarta, CNN Indonesia — Bank Indonesia melaporkan utang luar negeri (ULN) Indonesia tembus US$424,8 miliar atau Rp6.888 triliun sampai triwulan IV 2024. Utang menurun dibanding triwulan III 2024 yang US$428,1 miliar. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT BI dalam pernyataan yang dikeluarkan di Jakarta, Senin (17/1) ini berucap dengan perkembangan itu, secara tahunan, ULN Indonesia …

Utang Luar Negeri Indonesia Tembus Rp6.888 T per Triwulan IV 2024 Baca Berita Lebih Lanjut

Kadin Sambut Baik Langkah BI Beri Insentif Bagi Perbankan yang Dukung Program 3 Juta Rumah

IDXChannel – Wakil Ketua Umum Koordinator Bidang Organisasi dan Komunikasi Kadin Indonesia Erwin Aksa menyambut baik upaya Bank Indonesia (BI) memberikan insentif bagi perbankan yang memberikan pembiayaan untuk mendukung program 3 juta rumah. Erwin menilai langkah ini akan berdampak positif terhadap percepatan pembangunan rumah di Indonesia. Bahkan, menurut dia, langkah itu juga akan berdampak baik …

Kadin Sambut Baik Langkah BI Beri Insentif Bagi Perbankan yang Dukung Program 3 Juta Rumah Baca Berita Lebih Lanjut

Dolar Hasil Ekspor 100 Persen Wajib Parkir Setahun di RI

Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah berencana memperpanjang masa penempatan wajib Devisa Hasil Ekspor (DHE) SDA sebesar 100 persen di perbankan dalam negeri menjadi satu tahun. Dalam aturan yang berlaku saat ini, eksportir hanya wajib menyimpan 30 persen DH selama tiga bulan di bank-bank yang ada di Indonesia. “Jadi terkait dengan devisa hasil ekspor itu diberlakukan sebesar 100 …

Dolar Hasil Ekspor 100 Persen Wajib Parkir Setahun di RI Baca Berita Lebih Lanjut

Suku Bunga Pasar (IndONIA) Bergerak di Level 6 Persen

IDXChannel – Bank Indonesia menyebut, transmisi kebijakan moneter melalui jalur suku bunga berjalan baik dalam upaya turut mendukung pertumbuhan ekonomi.  Suku bunga pasar uang overnight (IndONIA) bergerak di sekitar BI-Rate, yaitu 6,03 persen pada 14 Januari 2025. Sedangkan suku bunga Sekuritas Rupiah Bank Indonesia (SRBI) untuk tenor 6, 9, dan 12 bulan 10 Januari 2025 tercatat …

Suku Bunga Pasar (IndONIA) Bergerak di Level 6 Persen Baca Berita Lebih Lanjut

Saham Bank Kakap BBRI hingga BBNI Jaga Momentum Positif

IDXChannel – Saham emiten perbankan utama melanjutkan penguatan hingga penutupan sesi I, Kamis (16/1/2025) seiring Bank Indonesia (BI) memutuskan untuk memangkas suku bunga acuan, meredakan tekanan jual akhir-akhir ini. Menurut data Bursa Efek Indonesia (BEI), saham bank BUMN PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) naik 2,93 persen menjadi Rp4.210 per saham, usai ditutup melesat …

Saham Bank Kakap BBRI hingga BBNI Jaga Momentum Positif Baca Berita Lebih Lanjut

BI Pangkas Bunga Acuan, Saham CBDK Pimpin Penguatan Sektor Properti

IDXChannel – Saham PT Bangun Kosambi Sukses Tbk (CBDK) memimpin penguatan sektor properti pasca Bank Indonesia (BI) memangkas suku bunga acuan. BI menurunkan suku bunga sebesar 25 basis poin (bps) ke level 5,75 persen pada Rabu (15/1/2025). Saham yang dikendalikan taipan Aguan dan Grup Salim ini kembali menembus auto rejection atas (ARA) dengan melesat 19,75 …

BI Pangkas Bunga Acuan, Saham CBDK Pimpin Penguatan Sektor Properti Baca Berita Lebih Lanjut

Insentif Likuiditas Makroprudensial BI Dinilai Mampu Dorong Ekonomi dan Pertumbuhan Kredit

IDXChannel – Bank Indonesia (BI) bakal memperluas kebijakan insentif likuiditas makroprudensial (KLM) pada 1 Januari 2025 dengan menggelontorkan dana sebesar Rp290 triliun. Ekonom PT Bank Danamon Indonesia Tbk (BDMN) Hosianna Evalita Situmorang menilai langkah BI menerapkan kebijakan makroprudensial yang longgar untuk mendorong pertumbuhan kredit, dengan fokus khusus pada sektor-sektor prioritas seperti UMKM (Usaha Mikro, Kecil, …

Insentif Likuiditas Makroprudensial BI Dinilai Mampu Dorong Ekonomi dan Pertumbuhan Kredit Baca Berita Lebih Lanjut

Perry Warjiyo Sebut Berita Penggeledahan KPK di BI Bisa Pengaruhi Kondisi Pasar

IDXChannel – Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo menyebut kabar yang beredar soal penggeledahan kantornya oleh KPK akan mempengaruhi kondisi pasar termasuk rupiah. Adapun rupiah pada perdagangan hari ini ditutup menguat tipis 3 poin atau 0,02 persen ke level Rp16.097 per USD setelah BI menahan suku bunga di level 6 persen. “Tadi juga ada pertanyaan apakah …

Perry Warjiyo Sebut Berita Penggeledahan KPK di BI Bisa Pengaruhi Kondisi Pasar Baca Berita Lebih Lanjut

BI Tahan Suku Bunga Acuan di Level 6 Persen

Jakarta, CNN Indonesia — Bank Indonesia (BI) menahan suku bunga acuan atau BI Rate pada level 6 persen dalam Rapat Dewan Gubernur (RDG) yang berlangsung pada 17-18 Desember 2024. Senada, suku bunga deposit facility juga tetap 5,25 persen dan suku bunga lending facility juga mereka tahan tetap 6,75 persen. “Rapat Dewan Gubernur pada 17-18 Desember 2024 memutuskan …

BI Tahan Suku Bunga Acuan di Level 6 Persen Baca Berita Lebih Lanjut

BI Umumkan Suku Bunga Acuan Hari Ini, Naik atau Turun?

JAKARTA – Ekonom Makroekonomi dan Pasar Keuangan LPEM FEB UI, Teuku Riefky menilai Bank Indonesia (BI) masih perlu mempertahankan BI Rate di level 6% di bulan Desember 2024. Saran ini diberikan atas dasar beberapa bahan pertimbangan. Pertimbangan pertama, inflasi pada November 2024 turun ke 1,55 persen (yoy) dan mencapai titik terendahnya sejak April 2021, sehingga …

BI Umumkan Suku Bunga Acuan Hari Ini, Naik atau Turun? Baca Berita Lebih Lanjut